3 Cara Menonton Live Instagram Tanpa Diketahui Pengguna Lain!
istockphoto.com

3 Cara Menonton Live Instagram Tanpa Diketahui Pengguna Lain!

Terdapat banyak cara menonton live Instagram tanpa diketahui orang lain yakni melalui metode tanpa menggunakan aplikasi dan tentunya juga dengan menggunakan sebuah aplikasi. Fitur live Instagram memang sangat mengasyikan bagi semua orang pengguna IG, terlebih jika yang ditonton merupakan idola Anda.

Akan tetapi fitur live IG sendiri bisa terakses oleh semua pengguna IG tanpa terkecuali. Jadi entah berapa followers Anda, selama menggunakan IG tentunya masih bisa menggunakan fitur live IG. Fitur live IG ini tentunya sangat bermanfaat bagi penggunanya terlebih untuk mereka menekuni bisnis.

Namun ada saja alasan kenapa Anda tidak ingin diketahui sedang nonton live IG. Ketika nonton live IG tentu saja semua akun bergabung untuk menonton akan terdeteksi. Baik oleh penyelenggara live maupun penonton lainnya. Simak cara menonton live Instagram tanpa diketahui dengan beberapa metode berikut.

Cara Menonton Live Instagram Tanpa Diketahui
istockphoto.com

Inilah Cara Menonton Live Instagram Tanpa Diketahui!

Apakah Anda sudah tahu bagaimana cara menonton live Instagram tanpa diketahui? Jika belum, tepat sekali artikel kali ini akan membahas mengenai cara melihat live IG tanpa diketahui orang.

Ya, tentu ketika Anda menonton live IG semua akun yang untuk bergabung menonton juga akan terdeteksi akun Anda. Tapi problem mengenai hal itu pun bisa Anda atasi dengan cara mudah hanya sekejap mata saja. Sekarang ini teknologi semakin canggih dan maju, tidak mungkin probleme mengenai hal itu tidak bisa Anda selesaikan secara cepat.

Sebab ada beberapa Aplikasi khusus untuk menyembunyikan akun Anda ketika menonton live IG. Selain menggunakan dan memanfaatkan bantuan Aplikasi, Anda para pengguna IG juga bisa menyiasati dengan cara menonton live Instagram tanpa diketahui tanpa bantuan pihak ketiga.

Langsung saja berikut ini berbagai cara menonton live Instagram tanpa diketahui oleh penonton lain:

1. Menggunakan Akun Fake Instagram

Dalam satu Aplikasi Instagram para pengguna bisa memasukkan lebih dari satu akun. Jadi dengan kata lain untuk membuat akun fake sendiri akan lebih mudah. Anda juga bisa membuat akun fake untuk nonton live IG para pengguna lainnya.

Membuat akun fake tentu saja akun pribadi Anda gak akan ketahui sedang menonton live tersebut. Pada intinya menggunakan akun fake IG dalam satu Aplikasi bisa Anda coba.

Buat Anda yang penasaran cara membuat akun fake IG agar menonton live tidak ketahuan berikut ini langkahnya:

  1. Masuk ke Aplikasi.
  2. Klik profil IG pada bagian pojok kanan bawah.
  3. Selanjutnya silahkan pilih menu bagian atas yaitu “Nama Pengguna”.
  4. Kemudian Anda tinggal memilih menu “Akun Pengguna”.
  5. Kini Anda tinggal pilih menu “Tambahkan Akun” pada bagian bawah.
  6. Jadi dengan akun baru ini Anda bisa nonton live IG tanpa pengguna lain tahu.

Cara ini menjadi cara paling mudah untuk Anda coba dan lakukan agar menonton live IG tanpa ketahuan orang lain. Nah, dengan akun baru ini Anda bisa menonton live tanpa was-was ya.

2. Menggunakan Aplikasi StorySaver

Cara menonton live Instagram tanpa diketahui kedua yakni dengan metode bantuan pihak ketiga menggunakan Aplikasi bernama StorySaver. Ya, Aplikasi StorySaver ini bisa Anda unduh melalui Google Play store secara gratis.

Menariknya lagi, aplikasi ini juga menghadirkan banyak fitur dan kelebihan sehingga para pengguna pun akan mudah dalam melakukan aktivitas melalui APK ini. Salah satu kelebihan dari APK Ini yakni bisa mengunduh cerita pengguna IG, download streaming secara anime, tonton streaming live secara anonim, unduh foto atau video, dan masih banyak fitur lagi.

Berikut cara menonton live Instagram tanpa diketahui menggunakan Aplikasi StorySaver:

  1. Download dan install Aplikasi yang dibutuhkan melalui Google Play Store.
  2. Buka Aplikasinya telah Anda instal dan lakukan login sesuai dengan akun IG Anda.
  3. Selanjutnya atur mengenai perizinan dari penyimpanan APK ini.
  4. Anda bisa gabung cari akun yang ingin Anda tonton livenya.
  5. Setelah itu, Anda akan masuk ke live IG tanpa diketahui banyak orang.

3. Menggunakan Aplikasi Gbinsta

Sama dengan metode cara menonton live Instagram tanpa diketahui kedua tadi, masih dengan menggunakan bantuan pihak ketiga bernama Gbinsta. Selain itu, untuk penggunanya pun hampir sama dengan Aplikasi StorySaver.

Untuk mendapatkan Aplikasi ini pun mudah sekali, Anda tinggal searching di Play Store menggunakan kata kunci “Aplikasi Gbinsta”. Secara otomatis nanti akan menampilkan Aplikasinya kemudian Anda tinggal unduh saja.

Berikut ini cara menonton live Instagram tanpa diketahui menggunakan Aplikasi Gbinsta:

  1. Setelah Anda mengunduhnya, kini tinggal login menggunakan Akun IG Anda.
  2. Kemudian, masuk ke menu IG seperti biasanya.
  3. Anda bisa langsung memilih opsi “Privacy Options” selanjutnya pilih saja “Live Ghost Mode” dengan mencentang.
  4. Selesai, kini Anda tinggal melihat siaran langsung IG tanpa diketahui pengguna akun lain.

Seputar Fitur Live Instagram

Setelah Anda mengetahui berbagai cara menonton live Instagram tanpa diketahui. Selanjutnya Anda mengetahui seputar fitur live IG ini. Ya, fitur Instagram Live dimana fitur ini sering digunakan oleh para pengguna untuk menunjukan diri, menghibur, tanya jawab dan berbagai tujuan lainnya. Sebagai pelaku usaha online, fitur live IG ini tentunya mempunyai banyak manfaat guna memperkenalkan sebuah produk yang dijualnya.

Berikut beberapa manfaat dari menggunakan fitur live IG:

1. Memperkenalkan Perusahaan

Live Instagram merupakan fitur terkeren di media sosial bisa Anda manfaatkan untuk memperkenalkan perusahaan. Sebagai pelaku usaha online, tidak boleh gaptek maupun tidak update fitur terbaru.

Apalagi fitur ini mempunyai peluang guna menarik calon pembeli atau memperkenalan citra baik perusahaan ke khalayak ramai. Seharusnya, fitur satu ini bisa Anda jadikan alat promosi secara gratis dan efektif.

Segera susun kegiatan atau strategi promosi yang melibatkan pemanfaatan IG live. Semakin menarik strategi yang diterapkan, secara perlahan tapi pasti pengguna IG tertarik dan bertahan melihat IG live Anda hingga selesai.

2. Memperlihatkan Nilai Perusahaan

Membangun brand suatu perusahaan dibutuhkan berbagi cara dan strategi. Salah satu strateginya bisa Anda terapkan melalui IG live. Secara gratis, Anda bisa memperlihatkan ke khalayak ramai bagian-bagian atau nilai positif dari perusahaan Anda.

Caranya pun sangat sederhana, lakukan IG live bersama pelanggan pernah menggunakan dan suka terhadap jasa yang Anda jual. Konseplah konten seakan-akan obrolan ringan menceritakan mengenai keunggulan perusahaan Anda.

Akan tetapi, ingat jangan sampai konten IG live terkesan berpromosi atau memaksa para pengguna guna mengetahui perusahaan Anda. Meskipun itu tujuan utamanya, kreasikan semenarik mungkin jadi pengguna tidak sadar.

3. Berbagi Ilmu

Selain bermanfaat untuk kebutuhan bisnis, Anda bisa melakukan kebijakan dan menjaring pahala dengan berbagi ilmu. Ya, melalui fitur ini memungkinkan para pengguna satu dengan pengguna lainnya untuk berdiskusi, membahas suatu topik dan bertanya jawab. Lebih praktis dan mudah tanpa harus bertatapan langsung.

Anda tinggal memilih cara menonton live Instagram tanpa diketahui yang mana melalui pilihan berbagai metode dari artikel ini. Pada intinya semua metode di atas akan membantu Anda dalam menonton IG live tanpa harus diketahui para pengguna akun lain.